15 Komunitas Halal di Indonesia Siap Sebarkan Informasi Halal

LPPOM MUI kembali menggelar pelatihan Kader Dakwah Halal. Pelatihan selama 2 hari ini diikuti oleh 15 komunitas halal besar di Indonesia. TOT atau Training of Trainers ini merupakan agenda regular yang diadakan oleh LPPOM MUI. Tujuannya untuk menyebarluaskan informasi tentang makna halal, sertifikasi halal dan Sistem Jaminan Halal. Juga pemahaman soal titik kritis kehalalan sebuah … Read more